Thursday, April 21, 2011

Cara memasang Pop Up di Blog

Sobat blogger wabil khusus sobat saya yang bernama Galuh yang bertanya bagaimana sih cara membuat agar foto yang diposting bisa disembunyikan, yang mana jika mau dilihat tinggal diklik 'n tara...... keliatan, jika diklik lagi yah sembunyi lagi. Seperti halnya pada blog saya terdahulu, jika mau dilihat monggo disini.
Bagaimana? yang seperti itu namanya Pop Up (Sok tau  ya) jadi jika sobat mau pasang Pop Up tersebut di blog sobat maka akan menguntungkan sekali, terutama dari segi efisiensi tempat postingan kita yang relatif sempit ini, namun bisa mendapatkan hasil yang maksimal.
Biar Gak repot2 kasi contoh aja kali yah.. Ne dia contohnya..

Tempat Bersinggah:

Mau punya yang begituan gak??
Oke, kalau mau kita langsung aja ke TKP.

Persediaan yang perlu disiapkan:
1. Photo,tapi alamat url (Gak mutlak photo sih bisa apa aja,teks dll)
2. Wajah dengan Senyum minimal 5 cm
3. Secangkir Kopi 'n Keropok garing

Langkah-langkah:
1. Masuk ke akun blogger sobat seperti biasa
2. Menu Postingan
3. Entri Baru atau Edit entri jika mau disisipkan di entri yang sudah ada sebelumnya
4. Pilih Tab yang Edit HTML ya jangan Compose!!!!
5. Blok 'n copy Kode HTML berikut lalu pastekan di entri sobat



Keterangan Kode:
Perhatikan kode tersebut, jika mau diganti ini panduannya. pada kode diatas cari tulisan ini.
- Nama Pop UP : ganti dengan keinginan Sobat (Saya punya Tempat Bersinggah)
- Lihat : bisa diganti dengan Open/buka/lainnya. (Punya saya Lihat)
- Tutup : bisa diganti dengan Closed/Hiden/Ilang dll
- ISI : masukan apa yang mau diisi, misalnya Teks(jika foto maka masukan alamat url foto sobat) Atau jangan2 sobat belum tahu gimana dapat alamat url fotonya? ya ampun.... ya udah lihat disini.

Kalau sudah semua ya tinggal Terbitkan Entri, dan lihat hasilnya..


Jika masih ada pertanyaan lain atau kuarang jelas bisa direquest lewat buku tamu atau komentar dibawah ini..
good luck..

Labels:

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home