Nabung Dolar Lewat PTC
Sobat Blogger atau pengunjung apa ada yang tahu dengan yang namanya PTC??
Dengan mengikuti program PTC kita bisa dapetin dolar, meskipun gak banyak tapi jika kita rajin dan mau bersabar nabung sedikit demi sedikit lama-lama menjadi bukit kan? Yuk kita telusuri bagaimana bisa ngumpulin dolar dikit-dikit..
Pengertian PTC
Sebuah peluang usaha yang nyata di dunia online ini yang bisa memberikan hasil jutaan rupiah, dengan resiko yang sangat kecil, meskipun bayaran perkliknya sangat kecil, namun kalau kita analisa dan dihitung-hitung hasilnya cukup lumayan.
Apa itu PTC
PTC (Paid To Click) adalah cara mendapatkan uang gratis dari internet Dibayar karena mengklik. kita akan dibayar oleh situs penyedia layanan program PTC setiap kita mengklik iklan yang dihadirkan oleh mereka. tugas kita hanyalah mengunjungi situs web mereka dalam beberapa detik yang apabila sudah selesai maka akan langsung pemberitahuan bahwa sobat telah melaksanakan instruksinya untuk mengunjungi web tersebut.
Kok mereka mau bayar? Kan rugi untuk mereka!
Tenang aja mereka gakkan rugi karena Situs PTC mendapat keuntungan dari pemasang iklan orang-orang yang berduit. Ya iklan yang kita kunjungi itu adalah punyanya orang yang berduit. Orang yang beriklan akan memberikan pembayaran kepada pengelola program PTC karena iklan mereka banyak diklik oleh orang khususnya kita sendiri, sebagai imbalannya karena kita klik pengelola program PTC juga beri kita imbalan ya tentunya dengan duit namun biasanya menggunakan dolar ( lumayan kan ). Begitulah sistem kerjasama tersebut.
Untuk dapat menerima pembayaran dari situs PTC kita harus memiliki rekening bank lokal (BCA, BNI, Mandiri dianjurkan) untuk menerima pembayaran dari situs PTC lokal dan rekening bank virtual di internet untuk menerima pembayaran dari situs PTC luar negeri. PayPal dan Alert Pay adalah bank virtual yang umum digunakan.
Program PTC 100% gratis, program ini bisa dijalankan hanya bermodalkan browsing. Tidak ada biaya pendaftaran alias gratis, pokoknya modal untuk mengikuti program PTC Rp.0,- (Kecuali komputer,koneksi internet, waktu tentunya...) Tapi buat sobat semua yang punya hotspot di kampus, atau dimana aja tentu ini tidak akan menjadi masalah bukan daripada bosen kan, apalagi sobat yang selalu online untuk facebookan atau social network lainnya sambil menyelam sambil minum air buat ngais dolar dari internet jadi pilihan yang patut dicoba.
Tapi Ngeklik apa dulu ni.?
Ya Iklan dunk!!!!!!!!!... Kacau nih kamu gak nyimak ya dari tadi!!!!
Dibayar ga Tapi..?
Ya ampuuuuunnn ini orang, bener-bener gak nyimak kali yah!!! namanya juga PTC kepanjangan dari Paid To Click, Paid = dibayar.. tentu dibayarlah. gimana sich...
Apakah butuh modal ikut program PTC..?
Sebenernya kamu niat gak sih mau nyoba, kan sudah dibilang tadi, Komputer, koneksi internet dan waktu dikit..... Sekali lagi nanya gua lempar pakai lemari loh...
Cara kerjanya gimana..?
Naaahh kalau yang ini memang belum aq ceritain, begGini...
1. Daftar dulu di salah satu situs PTC, silahkan dipilih dengan klik banner PTC yang ada di bagian bawah
postingan blog ini.
2. Kalau sudah daftar, login ke situsnya.
3. Nah..coba cari menu "Lihat Iklan", "View Ads", "Surf Ads" atau lain sebagainya, trus disitu ada daftar link iklan. Tugas Anda adalah untuk mengklik link iklan tersebut hingga muncul jendela baru, tunggu kurang lebih 30 detik trus dapat duit deh. Biasanya tiap hari ada 4-8 iklan perhari bahkan ada yang lebih tergantung situsnya.
Lha,, saya kan lagi kerja..?
Gini loh,, iklannya ga perlu kita liatin terus, sementara counternya menyala, kita kembali ke pekerjaan kita.
Kalau kira-kira waktunya sudah 30 detik, balik lagi ke iklan, trus lihat perintah selanjutnya (biasanya ada yang langsung di bayar ketika timer berhenti, ada yang harus memasukan kode capta dahulu baru dibayar, ada yang harus klik gambar dan lain sebagainya tergantung situsnya) kalau sudah di bayar, close halaman tersebut trus buka iklan yang lain begitu selanjutnya hingga iklanya dilihat semua.
Emang dibayarnya berapa..?
Tergantung dari situsnya, ada yang membayar Rp.50 s/d Rp.100 untuk PTC Lokal dan $0.005 s/d $0.01 untuk PTC Luar negeri.
Kita sebenarnya dibayar oleh siapa..?
Pihak yang ngiklanin melalui penyedia program PTC, plus ada yang dari sponsor.
Kalau cuma Rp.100 kapan kayanya donk..??
Kalau usaha sendiri memang dapatnya kecil, coba kita hitung:
Kalau sehari ada 10 iklan, perklik iklan Rp.100, berarti sebulan dapat Rp.100 x 300 iklan = Rp.30.000,-
Satu tahun dapat Rp.360.000,-, kecil emang, tapi bayangkan kalau kita daftar di 10 situs PTC, satu tahun dapat Rp.3.600.000,- masih kekecilan juga..? Pake cara lain....
Emang ada cara lain..?
Ada donk,,! Ada dua cara:
Yang Pertama: Upgrade keanggotaan Anda,,disini Anda memerlukan biaya untuk mengupgrade keanggotaan Anda, tapi keuntungannya Anda akan mendapatkan jumlah iklan yang lebih banyak dan bayaran perklik lebih besar.
Yang kedua: Cari referral yang banyak....
Hah..! Referral apaan tuh..??
Referral itu referensi, berarti orang lain yang mendaftar melalui referensi kita. Merekan itu menjadi downline kita....
Emang gimana ceritanya mereka bisa menambah penghasilan kita..?
Ada beberapa situs yang memberi bonus komisi setiap ada yang daftar pakai referensi kita.
Setiap klik iklan yang dilakukan orang tersebut, kita dapat komisi, komisinya tergantung situs PTCnya.
Coba bayangkan kalau ada 1 referensi dari kita, trus bayarannya Rp.100/klik juga...berarti pendapatan kita otomatis jadi 2x lipat. Gimana kalau 10 orang referensi kita.? Berarti pendapatan kita dikali 10.
Males ah...berarti kita harus nyari orang untuk daftar..?
Eittssss...jangan bilang malas dulu kalau belum coba...coba dulu donk....Kalau gagal, masih ada cara lain...beli referensi..
Emang bisa..?
Bisa donk..Hampir semua situs PTC menjual referensi atau kalau istilah di dunia PTCnya RR (Rented Referral)
Dari mana mereka mencari orang untuk referensi kita..?
Mereka adalah orang yang mendaftar tanpa melaui referensi..Jadi kalau Anda mendaftar tanpa melalui referensi, berarti Anda akan diperjual belikan.....
Trus kita dibayarnya gimana..?
Ada beberapa sistem pembayaran yang dipakai, rekening bank lokal untuk menerima pembayaran dari situs PTC lokal (ada beberapa situs PTC yang sudah menggunakan rekening virtual Pay Pal) dan rekening bank virtual (Pay Pal, Alert Pay yang umum digunakan) untuk menerima pembayaran dari situs PTC luar negeri.
Bagaimana kalau saya tidak punya rekening Pay Pal atau Alert Pay..?
Daftar dulu,,GRATIS.
Cara daftar Pay Pal Tanya mbah GOOGLE..!!
Cara daftar Alert Pay mbah GOOGLE juga tahu..!!
Trus...gimana cara mencairkan uang dari rekening virtual..?
Kalau pakai Pay Pal kita bisa transfer ke rekening bank lokal yang ada di Indonesia
Kalau pakai Alert Pay, biasanya sih dikirim pake cek, trus kita cairin di bank di Indonesia
Atau bisa juga digunakan berbelanja di toko online yang menerima pembayaran Pay Pal atai Alert Pay.
Hmm....kalau pengelola situs PTCnya kabur gimana..??
Nasib....dahbanyak yang kabur...dari 1000 PTC, mungkin cuma 50 yang bener.
Makanya kita harus pinter-pinter nyari PTC..sebelum daftar, browsing dulu di internet, misalnya kita ingin tahu tentang bux.to, coba kata kunci "bux.to scam". Atau coba juga di forum-forum, termasuk forum dari PTC itu sendiri, banyak yang kompalin ga...???
Trus cari tahu juga apa pembayarannya lancar? kalau banyak payment proof (bukti pembayaran), berarti kemungkinan besar PTC itu aman.
Ada juga situs yang meriview tentang PTC seperti, ptctalk.com, ptc-investigation.com, uronlinebiz.com yang khusus meriview tentang PTC.
Oleh sebab itulah saya hadirkan postingan ini kepada sobat semua....
Ini adalah daftar PTC yang sudah saya korek-korek informasinya, sepanjang saya jalani PTC daftar PTC yang saya ikuti dibawah ini adalah yang terbaik dan terpercaya infonya teman-teman yang ikutin PTC juga demikian, Jadi sobat gak perlu khawatir dengan PTC di bawah ini scam atau penipu, karena saya juga mengikuti semuanya, maklum kumpulin dolar jadi harus banyak dong...
Sepertinya sampai disini aja dulu jika ada informasi atau bantuan komen di bawah aja...
Yang ada saran atau tanggapan silahkan demi kemajuan bersama.
Jangan lupa kalau mendaftar PTC gunakan link referral saya ya....
DAFTAR PTC Yang Saya Ikuti silahkan gabung juga
Sign up to OpenBux today!
Labels: informasi
0 Comments:
Post a Comment
Subscribe to Post Comments [Atom]
<< Home