Monday, February 13, 2012

Membuat Backgound Flashdis dengan Foto/Image


Sobat semua ada yang pernah menjumpai Flashdis yang memiliki backround image? atau folder yang ketika dibuka memiliki latar yang berbeda (latar dengan foto seperti gambar ditas), hem... baiklah untuk itu saya kasi tahu bagaimana caranya.


Caranya cukup gambang, download dulu file "destkop" di bawah postingan ini ya..

1. Extract dan Copy file "desktop" yang sudah di download dibawah ke flashdish kamu.
2. Pilih image/photo yang mau dijadikan backround untuk flashdisdnya.
3. Copy-kan juga file image/photo (JPEG/JPG) tersebut ditempat kamu meletakkan "desktop" tadi
4. Buka file "desktop" tadi
5. Ganti tulisan ini "NamaPhoto/Images kamu.JPG" dengan nama file image/photo tadi pada point 3 (JPG/JPG disesuaikan ya dengan filenya)
6. Jika sudah, Save perubahan dengan menekan keyboar CTRL dan S bersama-sama
7. Keluar dengan menekan tombol X di kanan atas atau dengan ALT dan F4 secara bersama-sama
8. klik kanan, pilih Refres, dan lihat hasilnya.
9. Hasil berpengaruh terhadap Photo/image sobat. jadi sesuaikan saja dengan photonya ya, yang mana yang sesuai..


selamat bereksperimen..

file "desktop"nya

Labels:

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home